Sabtu, 29 Januari 2011

PEMENANG LOMBA WEB DESIGN

Kami panitia IKASEMA mengucapkan selamat kepada pemenang lomba web desain "Do Something for The Earth", berikut adalah para juara nya:


Juara 1
Anisa S.  dengan judul "Green Nature" nilai 264 

Juara 2
Mawar Esti dengan judul "Recicle for.." nilai 258

Juara 3
Alfron dengan judul "Green Mission" nilai 240


Selamat atas terpilihnya para juara..
Dan kami mengucapkan terimakasih bagi peserta lain yang telah berpartisipasi..
Semoga tidak mudah putus asa dan terus berkarya!!

pemintaan maaf mengenai "SERTIFIKAT"

RALAT
kami segenap panitia IKASEMA, mengucapkan permohonan maaf yang sebesar2nya.. ternyata baru kami sadari kalau tanggal dalam sertifikat tersebut "SALAH", di sertifikat tersebut dituliskan February, 29th 2011,,
yang seharusnya adalah tanggal 29 Januari 2011..
kami  memohon maaf atas kesalahan yang mengecewakan ini..


Sebagai permohonan maaf dari kami,, Pengambilan sertifikat dapat diambil pada:

Tanggal     : 4 dan 5 Februari 2011
Tempat      : Taman KB (Depan SMA 1 Semarang)
Jam           : 15.30 - 17.00

Syarat  membawa sertifikat yg hendak dicetak ulang (dapat diwakilkan) 

    Kami selaku panitia memohon maaf atas keterbatasan dan selang waktu penggantian sertifikat dari kami..

    CP: CANDRA            085640778474